Anak merupakan anugrah yang diberikan tuhan kepada hambanya.
Jelas dengan kehadiran anak, maka akan ada banyak kisah dan juga cerita menyenangkan di dalam keluarga.
Anak juga merupakan amanah yang harus dijaga dan dirawat secara baik.
Selain itu juga ketika kita sebagai ibu sedang mengandung, sangat penting menjaga kandungannya secara baik.
Menjaga kandungan secara baik tentunya penting karena nantinya bayi juga akna lahir dengan baik dan juga sehat.
Banyak sekali posisi bayi yang ada di dalam perut salah satunya ialah sungsang.
Posisi sungsang ini sendiri merupakan posisi yang tidak normal.
Untuk itulah bayi dengan posisi sungsang ini sangat tidak dianjurkan lahiran dengan cara normal.
BACA HALAMAN SELANJUTNYA
Loading...
Loading...
Nasib Bayi Sungsang Yang Berakhir Setelah Dipaksa Lahir Secara Normal
4/
5
Oleh
oralucu